Selasa, 22 Mei 2012

Daftar Event Pariwisata Se-Indonesia Setengah Tahun Kedepan

Kalau Anda senang traveling di dalam negeri, pasti tidak ingin melewatkan event-event besar yang menjadi daya tarik pariwisata setempat. Dari informasi yang berhasil dihimpun kru Langit Berita, berikut ini adalah daftar jadwal event menarik di seluruh Indonesia dari bulan Juni hingga Desember 2012. Mungkin bisa menjadi referensi Anda untuk menentukan tujuan liburan Anda tahun ini.

JUNI
1. Tour de Singkarak (4-10 Juni 2012)
2. Festival Perahu Naga (15-17 Juni 2012)
3. Festival Danau Sentani (19-23 Juni 2012)
4. Solo Batik Carnival (30 Juni 2012)
5. Sail Morotai (Juni-September)

JULI
1. Festival Erau (1-8 Juli 2012)
2. Singkawang Festival (1-3 Juli 2012)
3. Jember Fashion Carnaval (8 Juli 2012)
4. Lombok-Sumbawa Pearls Festival (8-12 Juli 2012)
5. Pesta Budaya Biak (10-18 Juli 2012)
6. Festival Phinisi (15-17 Juli 2012)
7. Makassar Coastal Festival (18-21 Juli 2012)
8. Togean Festival (23-26 Juli)
9. Festival Keraton Nusantara

AGUSTUS
1. Pangandaran International Kite Festival (1-31 Agustus 2012)
2. Anyer Festival (1-31 Agustus 2012)
3. Festival Lembah Baliem (8-11 Agustus 2012)
4. Indonesian Coffee Festival (24-25 Agustus 2012)
5. Festival Musik Bambu Nusantara (29-30 Agustus 2012)
6. Festival Bunga Tomohon
7. Festival Kelimutu

SEPTEMBER
1. Sabang International Regatta (12-24 Sept 2012)
2. Festival Teluk Palu (16-18 Sept 2012)
3. Banyuwangi Ethno Carnival (22 Sept 2012)
4. Legian Beach Festival (23-26 Sept 2012)
5. Ambon Bay Festival (27-29 Sept 2012)

OKTOBER
1. Festival Danau Batur (18-21 Oktober 2012)
2. Borneo Extravaganza (19-21 Oktober 2012)
3. Festival Budaya Asmat (20-25 Oktober 2012)
4. Festival Budaya Raja Ampat (21-23 Oktober 2012)
5. Pesta Danau Toba (masih tentatif)

NOVEMBER
1. Festival Pulau Penyengat (25-27 November 2012)

DESEMBER
1. Lovey December Toraja

Tidak ada komentar:

Posting Komentar